INSIDEN24.COM-Samsung Smart TV UA43 N5500 hadir dalam ukuran layar 43 inci dengan resolusi FullHD 1,920 x 1,080 pixel. Menjadi momen kebersamaan keluarga sambil searching ratusan film dan serial TV unggulan.
Kualitas gambar dari smart TV terbaru dari Samsung ini sudah menggunakan picture engine Hyper Real dan mendukung fitur HDR.
Selain smart, TV ini juga sudah mendukung siaran digital dan mudah untuk terhubung ke perangkat lain.
Samsung N5500 juga hadir dengan bezel yang cukup tipis sehingga menawarkan sudut yang lebih lapang.
Baca Juga: Nonton Netflix dengan Smart TV CooCaa 40S5, Dimanjakan Kualitas Layar 4K Wide Viewing Angle
Sementara untuk port, Samsung menyediakannya dengan cukup lengkap. Semua port ditempatkan di bagian belakang, yang mencakup 2 buah port USB, salah satu diantaranya termasuk satu port USB untuk perangkat HDD.
Samsung menyediakan layanan digital bernama Remote Support yang memungkinkan pengecekan perangkat Samsung konsumen dari jarak jauh secara real time.
Khusus untuk Samsung Smart TV, tersedia Remote Management yang dapat diakses melalui TV dengan panduan agent Contact Center. di Lazada Smart TV ini ditawarkan Rp 4.489.000.
Baca Juga: LG 32LM630 Sensasi Bioskop di Rumah Karena Smart TV Ini Jagoannya Teknologi Dynamic Color Enhancer
Spesifikasi
Screen Size 43 inch
Artikel Terkait
Memiliki Laptop Entry Level HP 14s CF1051TU Dijamin Tidak Akan Membuat Kantong Bolong Karena Harganya Murah !
Refreshing di Pendopo Ciherang Sentul Bogor, Tempat Nongkrong Sekaligus Staycation Bersama Keluarga
Sinopsis Takdir Cinta Yang Kupilih 5 Juni 2023, Dilema Novia Kepada Jeffry, Memaafkan atau Memendam Kekesalan?
Kekurangan dan Kelebihan Menggunakan vivo V27e, HP Bertenaga Prosesor MediaTek Helio G99
Kelebihan Samsung Galaxy A34 5G Dapur Pacu Mediatek Dimensity 1080 Octa Core 2.6 GHz, Kekurangan Gak Ada Radio
Dandim 0612/Tasikmalaya Letkol Inf Raden Henra Sukmadjidibrata Buka Kegiatan Pemberdayaan Koramil Model