INSIDEN24.COM-Telaga Biru merupakan tempat wisata alam di Majalengka yang memberikan keindahan danaunya yang berwarna biru.
Telaga Biru yang indah dapat membuat ketenangan, dan menjadi lebih rileks, serta mengagumi keindahan akan ciptaan Sang Pencipta.
Telaga Biru dapat menjadi pilihan berwisata danau yang indah ketika berada di Majalengka. Atau Liburan Tahun Baru 2023 bersama teman, keluarga, ataupun bestie kamu.
Baca Juga: 7 Destinasi Wisata Cirebon dengan Kearifikan Budaya Lokal Serta Religius yang Kesohor
Daya Tarik Telaga Biru Nila
- Danau Biru
Telaga Biru ada pula yang menyebutnya Blue Lagoon, hal tersebut bukanlah tanpa alasan karena memang danau ini memiliki air kolam yang berwarna biru toska.
Itulah yang menjadi daya tarik utama dari Telaga Biru, keindahannya sering wara-wiri di berbagai media sosial. Hasil jepretan para pengunjung yang sudah menikmati keindahan Telaga Biru Majalengka.
Baca Juga: Hotel Sunset Pangandaran Siap Sambut Perayaan Tahun Baru 2023 Dengan Pelayanan Terbaiknya
- Berenang Atau Snorkeling
Setelah menikmati keindahan alamnya kamu dapat menikmati segarnya air danau, namun harus berhati-hati apalagi jika kamu kurang pandai berenang. Karena danau atau Telaga Nila ini memiliki kedalaman yang lumayan.
Artikel Terkait
Satu Siung Bawang Putih Asam Urat Langsung Minggat, Ikuti Caranya!
Menikmati Kupat Tahu Mangunreja yang Hits dan Legend, Sejak Tahun 1955 Hingga Sekarang Rasanya Tak Berubah
Mengenal Kiprah Uci Sucita Artis Cantik Kelahiran Sumedang yang Sukses di Jagat Hiburan Nasional
Kuliner Khas Cirebon Yang Gurih, Nikmat Serta Memanjakan Lidah Cocok Untuk Tujuan Wisata Anda
Dijual di Bawah Harga 2 Jutaan Berikut Daftar Harga Smartphone Vivo Bulan Desember 2022
Sakit Pinggang? Coba Lakukan Gerakan Ini untuk Mengatasinya